Bagikan

Lensadigital.id – Salah satu jenis kamera yang banyak digunakan oleh para penggemar kamera atau para vlogger-vlogger terkenal adalah kamera 360. Di bawah ini kami akan membahas mengenai kamera 360, kelebihannya, serta rekomendasi kameranya yang wajib kamu pakai.

Pengertian

Kamera 360 adalah sebuah jenis kamera yang dapat mengambil gambar atau video dalam jangkau 3600. Dengan keunikan tersebut, banyak sekali orang yang mencari dan menggunakan jenis kamera ini untuk mendapatkan banyak sekali momen-momen menarik dan berharga.

Kamera ini juga cukup sering dipakai pada saat kegiatan outdoor karena desainnya yang ramping dan cukup ringan, sehingga memudahkan untuk dibawa kapan saja dan dimana saja. Selain itu, karena dapat berputar 3600, kamera juga lebih mudah untuk dikendalikan pada saat situasi yang cukup sulit untuk mengambil gambar.

Beberapa keunggulan lain dari kamera ini adalah:

Kelebihan kamera 3600

  1. Dapat mengambil gambar dan video dengan jangkauan yang luas. Seperti yang sudah kami sebutkan sebelumnya, bahwa kamera ini dapat mengambil gambar dari sudut manapun karena jangakuan yang luas. Jadi kamu tidak akan dibatasi oleh apapun pada saat menggunakan kamera ini.
  2. Didukung banyak sosial media. Keunggulan yang satu ini sangat banyak dicari dan digunakan oleh para vlogger atau yang aktif dalam sosial media. Pasalnya, kamera 360 sudah didukung oleh platform-platform sosial media ternama seperti facebook, youtube, twitter dan berbagai sosial media lainnya.
  3. Dapat memberikan pengalaman VR yang memukau. Maksud dari keunggulan yang satu ini adalah, kamu pastinya sering menemukan aplikasi atau video trailer yang pengambilannya cukup sulit. Biasanya para cameramen yang mengambil momen itu menggunakan kamera 360. Jadi kamera ini dapat menghasilkan VR yang memukau banyak orang lewat hasilnya yang bokeh.

Selanjutnya kami akan memberikan rekomendasi kmaera 360 terbaik yang dapat kamu gunakan saat ini. Yang pasti di dalam rekomendasi di bawah ini, kamu sudah menemukan semua keunggulan yang sudah kami sebutkan tadi. Penasaran dengan kamera apa sajakah itu? Simak ulasan di bawah ini sampai habis.

Rekomendasi Kamera 360 Terbaik

1. Insta 360 ONE X2

Rekomendasi yang pertama adallah insta 360 ONE X2. Kamera 360 ini memiliki berat yang cukup ringan yaitu 800 gram, dan tersedia beberapa varian yang bisa kamu pilih sesuai dengan selera kamu. Kamera ini memiliki spesifikasi antara lain:

  • Stitching Resolution 5.7K (Video)
  • Internal/External Stitching Internal Stitching
  • Number of Lenses 2
  • Camera per Lens
  • Sensor 1-Chip 1/2.3″ CMOS
  • Optics per Lens
  • Focal Length 7.2mm
  • Maximum Aperture f/2
  • Recording
  • Media/Memory Card Slot Single Slot: microSD/microSDHC/microSDXC (UHS-I) [U3/V30 or Faster
  • Built-In Mic Yes
  • Exposure Control
  • Video ISO Range 100 to 3200 (Auto)
  • Display Type Fixed Touchscreen LCD
  • Size 1.33″
  • Features
  • Waterproof Depth Rating 33.0′ / 10.0 m (Camera)
  • Wi-Fi Yes
  • Battery Rechargeable Lithium-Ion Polymer Battery Pack, 1630 mAh
  • Charging Method USB
  • Operating Temperature -4 to 104°F / -20 to 40°C
  • Dimensions (W x H x D) 1.8 x 4.4 x 1.2″ / 4.6 x 11.3 x 3.0 cm
  • Weight 5.3 oz / 149 g

Harga dari insta 360 NEO X2 dimulai dari 7 jutaan dan kamu bisa mendapatkannya di e-commarce kesayangan kamu.

2. Insta 360 G0 2

Selanjutnya adalah insta 360 GO 2 yang memiliki bentu portable dan banyak disukai oleh para pengguna kamera kecil. Harga dari kamera yang satu ini dimulai dari 4 jutaan, dan kamu bisa mendapatkan di e-commarce kesayangan kamu. Untuk spesifikasi lengkap dari kamera ini adalah:

  • Miniature 3K Action Camera
  • Up to 2560 x 1440 Video and 9MP Photos
  • Up to 1080p120 Slow-Motion Video
  • FlowState 6-Axis Gyro Stabilization
  • iOS/Android App with Auto-Editing
  • Waterproof to 13′, 32GB Internal Drive
  • One-Tap Time-Lapse/Hyperlapse Videos
  • Bluetooth and Wi-Fi, Charge Case
  • Auto-Edit Feature, Easy POV Capture
  • Lens Protection, Mounting Options
  • Insta360 GO2 Specs
  • Camera
  • Sensor Resolution Effective: 9 Megapixel (2560 x 1440)
  • Recording
  • Video Format 2560 x 1440p at 25 fps (MP4)
  • Slow Motion Mode 120 fps Recorded at 1920 x 1080p
  • IP Streaming None
  • Features
  • Image Stabilization Digital
  • IP Rating IPX4
  • Built-In Mic Yes
  • Built-In Speaker No
  • Wi-Fi Yes
  • Bluetooth Yes, Bluetooth5.0
  • Tripod Mount None
  • Input/Output Connectors
  • Outputs 1 x USB 3.0 Type-C
  • Video Output USB:
  • 2560 x 1440p at 24/25/30/50 fps
  • 1920 x 1080p at 24/25/30 fps
  • Microphone Input None
  • Headphone Jack None
  • General
  • Battery Rechargeable Battery Pack, 1100 mAh
  • Max Runtime: 2 Hours per Charge
  • In the Box
  • Insta360 GO2 Action Camera
  • Charge Case (with Lightning/Micro-USB Connectors)
  • Charge Cable
  • Limited 1-Year Warranty

3. Insta 360 NEO R

Kamera 360 selanjutnya adalah Insta 360 yang memiliki berat 1000 gram. Untuk berat segitu, kamera ini masih tergolong ringan. Kamera ini memiliki harga yang dimulai dari 7 jutaan. Untuk spesifikasi lengkapnya adalah:

  • -Modular Action Cam & 360 Camera System
  • -Core Module, 4K Mod, Dual-Lens 360 ModBattery Base, 3-Prong Mounting Frame
  • -Front/Rear-Facing Screen; 16′ Waterproof
  • Waterproof (5M) Interchangeable-lens core allows you to pick between the 360-deg and 4K Wide
  • Angle Mods. Also compatible with 1-Inch Wide Angle (sold separately)
  • Includes Dual-Lens 360° Mod and 4K Wide Angle Mod with Imрrоvеd FlоwЅtаtе Ѕtаbіlіѕаtіоn
  • 7K 360deg Capture and 4K wide Angle
  • Тоuсhѕсrееn Рrеvіеw,Ѕеаmlеѕѕ Тrаnѕfеr аnd Еdіtіng
  • Auto Frame, Hyperlapse, Point to Track, Slow motion, Bight Shot and Voice Control features

Itulah rekomendasi kamera 360 terbaik serta keunggulan kamera 360 yang wajib kamu ketahui. Semoga rekomendasi yang kami berikan ini dapat bermanfaat dan selamat mencoba. Jangan lupa untuk membaca artikel kami yang lainnya untuk mendapatkan rekomendasi dan info seputar kamera selengkapnya.

Baca juga: Stabilazier Kamera